Keuntungan menanam padi : Hasil dari padi mendapatkan beras untuk diolah menjadi nasi dan makan,mempunyai kandungan karbohidrat; Limbahnya : Jerami dijadikan pupuk organik,pakan ternak, dan atap rumah; sekam dijadikan media tanam, bahan bakar; waktu menanam singkat ( 2-3 bulan) panen,dll
Tantangan: Biaya besar, jika terserang hama penyakit secara outbreak ,
dan tidak ada daya dukung/ faktor lingkungan pendukung maka akan gagal
panen..akhirnya impor dari negara lain!
Keuntungan menanam pohon Sagu : Panen patinya (sagu) bisa diolah dan
menjadi berbagai bentuk makanan, karbohidrat tinggi malah lebih tinggi
kandungannya dr pad,i daunnya menjadi atap rumah, tulang daunnya dijadikan sapu
lidi, dijadikan mata panah, pelepah dijadikan dindingg rumah, atau bahan bakar,
tulang (kulit yang keras) dijadikan lantai rumah atau dinding rumah, ampas sagu
dijadikan media tanam jamur (konsumsi).
Jarang terserang hama dan penyakit, kalau terserang hama, tidak sampai
ambang kerugian ekonomi; tidak perlu pemeliharaan yang intensif. Tantangan: Suatu saat terjadi serangan hebat dari hama dan penyakit, butuh
waktu panen yang lama, dll.
Jadi mau pilih yang mana: yang panen cepat atau panen lambat. Sagu merupakan sosok untuk jadikan pangan alternatif untuk rakyat Papua.
Oleh : Zakarias Pikindu
Oleh : Zakarias Pikindu
artikel yg mantap...
BalasHapus